Percakapan bahasa inggris tanya arah beserta terjemahannya

Percakapan bahasa inggris tanya arah beserta terjemahan pada umumnya, Baiklah pemirsa blog imammuttaqin58 sekarang akan saya bagikan teks bahasa inggris intuk praktik siswa/siswi kalian semua.juga bisa untuk belajar prakrik sendiri juga bisa. baiklah langsung saja berikut teks percakapannya ;

ASKING THE WAY (MENANYAKAN ARAH)


Aufal: Excuse me. Is this the way to the railway station? Permisi. Apakah ini arah menuju stasiun kereta api?

Barok: The railway station is about five hundred meters from here. Go straight to the corner and turn A right. Stasiun kereta api kira-kira lima ratus meter dari sini. Berjalanlah lurus sampai tikungan jalanitu lalu belok ke kanan.

Aufal: Turn right. Yes. Belok kanan. Ya

Barok: And then you walk about a hundred metres. Lalu berjalan kira-kira seratus meter.

Aufal: You said the station is about five hundred metres away. Tadi Anda bilang stasiun itu sekitar lima ratus meter jauhnya.

Barok: let me finish telling you. saya belum selesai menerangkan.

Aufal: i am sorry. maafkan saya.

Barok : A hundred metres from the corner, you'll get another corner. And you turn right again. Seratus meter dari tikungan itu, Anda akan mendapatkan tikungan lagi. Dan belok kanan lagi.

Aufal: Turn right again. Yes, I get it. Belok kanan lagi. Ya, saya paham.

Barok: Go by the market and turn left at the next corner. You'll see a tower and the station is nearby. Berjalanlah melewati pasar kemudian belok ke kiri. Anda akan melihat menara dan stasiun ada di dekat situ.

Aufal: I think can't walk that far. I'd rather take a bus. Thank you for showing me the way. Saya rasa saya tidak bisa berjalan sejauh itu. Lebih baik saya naik bus saja. Terima kasih Anda telah memberitahu arah.

Barok: Never mind. tak apalah.

WORDS/KATA KATA

  • way: arah 
  • railway station: stasiun kereta api 
  • go straight : lurus saja 
  • away: jauhnya 
  • corner: tikungan jalan turn right : belok kanan 
  • turn left : belok kiri  next corner : tikungan berikut 
  • tower : menara nearby : dekat 
  • walk : berjalan 
  • jauh: far 
  • show : menunjukkan

Learn these expressions! Pelajarilah kalimat-kalimat ini!


  1. Is this the way to the police station? Apakah ini arah menuju kantor polisi?
  2. Would you tell me where the railway station is? Sudikah Anda memberitahu di mana stasiun kereta api?
  3. Turn left at the next corner. Beloklah ke kiri di tikungan jalan berikutnya.
  4. I'd rather take a taxi. Lebih baik saya naik taxi. Thanks for showing me the way.
  5. Terima kasih Anda telah menunjukkan arah.


GRAMMAR (TATA BAHASA)


About bisa sebagai kata keterangan dan kata depan yang sering kita jumpai dalam kalimat. Contoh:
  1. It is about six miles away. Kira-kira enam mil jauhnya
  2. About as high as that tree. Kira-kira setinggi pohon itu.
  3. They were rushing about. Mereka berhamburan ke sana kemari
  4. He'll travel about the world. Dia akan berkeliling dunia
  5. Tell me all about it. Ceritakan semua tentang hal itu.

Translate into English! Terjemahkan dalam Bahasa Inggris!



  • Permisi. Apakah ini arah menuju stasiun bus?
  • Stasiun bus kira-kira satu kilometer dari sini?
  • Tempuhlah tikungan jalan itu. Lalu belok ke kanan.
  • Saya tidak bisa berjalan sejauh itu. Sebaiknya Anda naik taksi saja.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Percakapan bahasa inggris tanya arah beserta terjemahannya"

Post a Comment

silahkan jika anda ingin berkomentar kami senang anda meninggalkan jejak...